Daftar Harga Peralatan Laundry

Untuk memaksimalkan pekerjaan sebagai service laundry kiloan, alat atau peralatan yang bagus akan menunjang semua kebutuhan anda, zaman dahulu ketika manusia mengeringkan baju, mereka hanya menggunakan terik matahari, zaman sudah modern menggunakan pengering baju dengan muatan listrik.

Ada beberapa jenis mesin yang wajib untuk kamu miliki apabila ingin memulai usaha Laundry . Berikut beberapa perlengkapan yang harus anda miliki:

  1. Mesin cuci dengan kapasitas besar. Sebaiknya anda memilih mesin cuci dengan kapasitas yang besar agar bisa memuat pakain yang banyak dan itu artinya anda telah menghemat waktu dan tempat. Ada beberapa pilihan ukiran mesin cuci diantaranya adalah 16, 20, 40, 70 dan ada juga yang berkapasitas 100 kg. Semakin besar daya tampungnya maka juga aka semakin mahal mesin cuci tersebut.
  2. Mesin pengering dengan kapasitas yang besar. mesin ini biasa disebut dengan dryer. Sama dengan mesin cucinya, dryer juga memiliki kapasitas yang beragam. Semakin besar kapasitas dryer maka semakin baik namun harganya pun juga semakin mahal.
  3. Satu hal lagi yag tak boleh lupa dalam memulai usaha laundri adalah anda harus memiliki strika listrik atau mesin strika uap.

Pada dasarnya mesin laundry dapat di bagi manjadi dua dengan beberapa kelebihan dan kekurangannya masing-masing: dan harganya adalah

1. Mesin Laundry Top Loading
Kelebihanya:
– Mesin ini lebih murah jika dibandinkan dengan mesin laundry front loading (automatis).
– Tutup atasnya yang dapat dibuka maka mesin laundry jenis ini dapat dimanfaatkan untuk perendam.
– Daya listriknya lebih kecil

Kekurangan:
– Memiliki putaran  rpm yang lebih kecil
– Memakan ruangan yang lebih karena mesin model ini tidak bisa ditumpuk
– Daya kucek yang kurang karena keterbatasan rpm yang dimiliki.
– Tidak bisa mengatur rpm

2. Mesin laundry Front Loading (automatis)
Kelebihan:
– Dapat mengatur rpm
– Dapat mengatur temperatur suhu pencucian
– Dapat ditumpuk sehingga dapat menghemat space/ tempat yang ada

Kekurangan:
– Harganya yang lebih mahal
– Daya listrik yang dibutuhkan lebih tinggi

Sementara itu untuk Harga Mesin Laundry sendiri bermacam- macam tergantung ukuran/ daya tampung dan berdasarkan klasifkasi diatas. Tentu harga mesin laundry automatis lebih mahal jika dibandingkan denga harga mesin laundry yang manual. Berikut kami berikan list harga Harga Mesin Laundry terbaru buat anda:

  • DOMO DW 5772 kapasitas 7 kg/ 4 wash program Rp 1,9 juta
  • ELECTROLUX EWT-704S kapasitas 7 kg/ Hydrosonic washing Rp 1,9 juta
  • ELECTROLUX EWT-854S kapasitas 8,5 kg/ Hydrosonic washing Rp 2,3 juta
  • LG WF L711TC kapasitas 7 kg/ turbo drum Rp 2,1 juta
  • LG WF- L800TC kapasitas 8 KG Rp 2,3 juta
  • PANASONIC NA F902B kapasitas 9 kg Rp 2,3 juta
  • PANASONIC NA F1002B kapasitas 10 kg Rp 3,25 juta

Apabila anda minat dengan usaha laundry tersebut silahkan akses halaman simplyfreshlaundry.com

admin

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *